DKI Jakarta Juara Umum Cabor Judo PON XXI 2024

Selamat kepada Muhamad Rizky Siswa SMA Negeri (Khusus Olahragawan) Ragunan Jakarta yang merupakan Atlet Judo binaan PPOP DKI Jakarta yang telah sukses meyumbangkan medali emas beregu Judo untuk DKI Jakarta Pada PON XXI Aceh-Sumut 2024, dimana Tim Judo DKI Jakarta meraih Juara Umum, menggeser Bali yang sebelumnya menjadi juara di PON XX Papua. DKI Jakarta berhasil…

Read More

Prestasi Olahraga

Peserta didik SMP/SMA Negeri (Khusus Olahragawan Pelajar) Jakarta secara rutin dan berkala dalam mengikuti kejuaraan-kejuaraan dalam bidang olahraga baik dalam negeri atau luar luar negeri yaitu meliputi :Kejuaraan Berjenjang mencakup beberapa kejuaraan diantaranya adalah : 1) Pekan Olahraga Pelajat Daerah (POPDA) 2) Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) 3) Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) 4) Kejuaraan Nasional…

Read More
UP